Kamis, 15 Desember 2016

Belajar Tentang Linux Bagian 2



hello guys okey buat kali ini aku bakal membahas tentang linux lagi lebih tepatnya tentang Linux Ubuntu. belajar tentang linux kali ini masih menggunakan terminal untuk melakukan beberapa cara yang bakal di jelasin di bawah nanti.okey langsung aja kita mulai apa yang bakal di bahas di kesempatan kali ini. buat kali ini aku bakal bahas tentang Partisi di Linux Ubuntu.
  1. Melihat Partisi yang ada di Hardisk

    sebelum melakukan perubahan pada system, alangkah baiknya kita lihat dulu partisi bawaannya oiya jangan lupa buat login sebagain Superuser dulu ya. caranya ketik " sudo su " nah kalau udah jangan lupa buat masukin passwordnya setelah itu ketik " fdisk -l " buat ngecek partisi bawaannya. kalau udah nanti baka; muncul tampilan


    tampilan partisi bawaan

    nah itu adalah tampilan dari pengecekan partisi bawaan.
  2. Membuat Partisi

    1. Setelah pengecekan daftar partisi Lanjut dengan membaut partisi baru. Untuk membuat partisi baru ketikkan perintah " fdisk /dev/sda "
    2. Setelah untuk mengecek pilihan - pilihan yang ada pada fdisk ketikkan m . Maka akan muncul semua perintah yang tersedia.
    3. Setelah itu muncul terlihat bahwa untuk membuat partisi baru ketikkan n lalu pilih jens partisinya. Defaultnya pilih primary dengan mengetikkan p

      kemudian pilih nomer partisinya usahakan memilih nomer yang belum ada partisinya agar tidak menumpuk partisi yang lain. Senjutnya memilih sector pertama, Untuk amannya biarkan saja default dengan menekan Enter dan untuk sektor terakhir, juka ingin lebiih aman biarkan default juga
    4. Setelah itu ketikkan p untuk mengecek partisi apakah berhasil dibuat atau tidak
    5. Agar konfigurasi yang di buat tidak hilang maka ketikkan w dan tekan Enter, Maka partisi yang sudah di buat akan tersimpan

 nah itu dia pembahasan kita buat kali ini tapi inget ini belum selesai nanti di Belajar Tentang Linux Bagian 3 bakal bahas tentang menghapus partisi dan juga memeriksa sistem file dan struktur direktori jadi di tunggu aja ya.
oiya jangan lupa buat baca artikelku sebelumnya
Belajar tentang Linux
Belajar Flowchart di Ms.Word
Belajar Bagian Stencyl
Interview Kerja
Memimilh Judul Skirpsi

Related Posts

Belajar Tentang Linux Bagian 2
4/ 5
Oleh